Sunday Sep 08, 2024

Menuju Curug Nangka tahun 2022

Curug Nangka merupakan area air terjun yang cukup tenar di Bogor. Berada dalam wilayah Taman Nasional Gunung Halimun Salak. Lokasinya berada di Ciapus, termasuk yang cukup mudah dijangkau setidaknya dari arah stasiun Bogor. Jika kamu datang dari Jakarta, kamu bisa naik kereta Commuter Line menuju Stasiun Bogor. Dari stasiun Bogor, kamu bisa berjalan kaki menuju […]

Back to Top