Rute ini tak ada dalam rute rombongan kami, tapi luar biasa penting bagi saya. Bahkan bisa dibilang menjadi semacam fokus utama dari keseluruhan rangkaian perjalanan ini. Sehingga, sejujurnya, bisa sampai ke tempat ini adalah sebuah berkah luar biasa.