Sejak sekitar bulan Maret, A mulai membaca buku mengenai ikan hiu. Sebelumnya memang sudah pernah membaca buku fiksi anak tentang cerita ikan-ikan di lautan. Namun entah kenapa dengan buku non fiksi ikan hiu itu begitu membekas buatnya. Padahal tadinya saya ragu karena tulisan di buku tersebut cukup banyak sehingga saya khawatir dia malah bosan dengerin […]