Wednesday Mar 12, 2025

Relief pohon kalpataru dan burung di Candi Prambanan

Relief-relief yang terdapat di Candi Prambanan dikatakan sangat unik dan artistik. Setiap bingkai pahatannya memiliki cerita. Salah satunya yaitu adanya lambang pohon kalpataru yang hingga kini sering dijadikan lambang lingkungan hidup. Pahatan ini menimbulkan anggapan pada beberapa ahli bahwa pada masa tersebut kearifan lokal mengenai pentingnya menjaga lingkungan hidup sudah kuat tertanam.  Relief lain yang […]

Kaktus beracun dalam series anime One Piece

Pada chapter 162 series anime One Piece, Luffy dan seluruh kru sedang berada di gurun pasir Sandora untuk membantu Vivi kembali ke Arabasta. Di tengah perjalanan mereka menyeberangi gurun pasir, Luffy memakan kaktus berbentuk bulat yang ternyata merupakan kaktus meskal. Jika dimakan, kaktus ini memberikan efek halusinasi. Luffy pun langsung berhalusinasi kalau ada tsunami di […]

Loading

Menanam mangrove dan bersih sampah di Pulau Untung Jawa bareng Ocean Kita & TKNPSL

Pada hari Jumat menjelang akhir September lalu, aku tiba-tiba dihubungi oleh TKNPSL yang memberi informasi bahwa aku menang giveaway untuk bersama-sama pergi ke Pulau Untung Jawa di Kepulauan Seribu untuk menanam mangrove dan membersihkan sampah di area pantai. Awalnya sempat bingung karena meski aku memang di bulan sebelumnya ikut serta dalam lomba giveaway namun saat […]

Konservasi penyu oleh 4K di Pantai Pelangi, Jogja

Setelah menghadiri punlic seminar IUCN di Universitas Atma Jaya Jogjakarta, saya berniat untuk berkunjung ke Pantai Pelangi dua hari setelahnya untuk singgah ke konservasi penyu yang ada di sana. Pantai Pelangi terletak di Desa Parangtritis, Kretek, Bantul, Yogyakarta. Komunitas yang melakukan proyek konservasi penyu di tempat tersebut adalah 4K. Kegiatan konservasi yang dilakukan di Pantai […]

Menghadiri public seminar IUCN ASAP (Asian Species Action Partnership) songbirds di Universitas Atma Jaya, Yogyakarta

Jumat, 21 Juni 2024 Saya menghadiri seminar untuk publik yang diselenggarakan oleh IUCN (International Union for Conservation of Nature) ASAP (Asian Species Action Partnership) di Kampus Universitas Atmajaya, Yogyakarta pada 21 Juni 2024. Seminar diselenggarakan selama 4 hari untuk anggota IUCN dan khusus untuk public seminar yaitu di hari pertama saja. Seminar ini khusus membahas […]

Pertama kalinya ketemu jamur Xylaria Sp. di jembatan rawa gayonggong, Cibodas

Saat sedang menyusuri jembatan rawa gayonggong di Taman Nasional Gunung Gede Pangrango, Cibodas, mata tertuju pada barisan berwarna putih di area kolong jembatan. Ketika saya zoom in ternyata itu adalah Xylaria Sp. Xylaria berbentuk seperti tongkat-tongkat kecil yang mencuat keluar dari tanah, kadangkala berbentuk seperti terumbu karang. Yang saya jumpai ini berwarna putih.

Bertemu jamur Marasmius Sp.

Marasmius Sp. merupakan salah satu jamur yang berukuran sangat kecil dan seringkali luput tak terlihat jika tidak diperhatikan secara sangat mendetail. Saya menjumpai Marasmius ini saat sedang memotret bunga melati secara tak sengaja. Hingga kemudian mata tertumbuk pada ranting kecil sekali yang di atasnya menempel jamur kecil juga. Setelah menanyakan soal ID-nya ternyata adalah Marasmius […]

Pertemuan Pengamat Burung Indonesia yang ke sebelas

Kegiatan perburungan di bulan pertama tahun 2024 dibuka dengan adanya event Pertemuan Pengamat Burung Indonesia ke sebelas. Event tahunan kali ini dilaksanakan di Desa Mendolo, Lebak Barang, Pekalongan, Jawa Tengah. Bancakannya para pengamat burung tahun 2024 ini mengusung tema “Kendurian lawan Kepunahan”. Acara tersebut digelar pada 19-21 Januari 2024. Setelah absen sekian tahun dan pertama […]

Back to Top