Bulan ramadhan identik dengan berbagai kegiatan yang sarat dengan manfaat. Tinggal kita untuk memilih apakah mau melakukan kegiatan bermanfaat tersebut atau memilih untuk nongkrong-nongkrong saja yang bisa memancing banyak godaan untuk berbuka sebelum waktunya. Berikut adalah beberapa kegiatan yang bisa menjadi alternatif kegiatan saat berpuasa: Pesantren kilat Siapa nih yang anaknya lagi latihan beribadah? Mengikuti […]
Author: Yulia
Menu sahur praktis
Untuk makan sahur tentu saja setiap orang inginnya yang tidak ribet alias praktis saja untuk dimasak. Namun seringkali kita kehabisan ide apa lagi yang ingin kita siapkan untuk makan sahur. Berikut adalah beberapa pilihan makanan untuk menu sahur yang praktis alias mudah untuk disiapkan: Terong balado Pilihan sayur ini sangat mudah dibuat dan juga bahannya […]
Manfaat makan kurma
Sebagai buah yang paling sering dimakan Rasulullah, kurma pun menjadi buah yang paling marak dimakan selama bulan Ramadhan melebihi bulan-bulan lainnya. Apa-apa yang dicontohkan oleh Rasulullah adalah segala yang baik, begitu juga dengan kurma yang memiliki banyak sekali manfaat. Terutama ketika dimakan saat berbuka puasa di bulan ramadhan. Kurma memiliki banyak sekali manfaat, di antaranya […]
Menu buka puasa ramadhan sederhana
Bagaimana kabar puasanya di hari ke-5 ini? Saya bahkan sudah gagal di hari ke-2 hihi. Yah mau gimana lagi ya. Padahal biasanya jadwal haidnya bukan tanggal segini, eh malah maju! Qadarullah. Bagaimana kabar masak-memasak Emak? Apakah juga sudah pusing dengan menu setiap hari? Menu sahur, menu buka puasa, menu cemilan? Pastinya bingung ya, kayak saya […]
Rekomendasi restoran untuk pesan online
Bagaimana ya kalau saat-saat bulan ramadan ini kita sedang tidak sempat untuk memasak karena satu dan lain hal? Nah, di saat seperti itu kita bisa juga memanfaatkan pemesanan makanan via online untuk buka puasa. Buat kamu yang berada di sekitar Kelapa Dua dan juga Cimanggis, Depok. Kamu bisa nih memesan menu makanan di restoran yang […]
Puasa di rumah aja
Semenjak pandemi merajalela, kita jadi semakin mengenali pentingnya keberadaan rumah dan segala yang ada di dalamnya sebagai tempat untuk berlindung lahir dan bathin. Pandemi membuat kita jadi semakin sering berada di rumah. Bekerja, belajar, bersekolah, berkegiatan, beribadah termasuk juga berpuasa. Buat orang yang kalau puasa ya emang nggak pernah ke mana-mana karena takut haus dan […]
Menu buka puasa praktis dan sederhana
Siapa yang baru hari ketiga puasa sudah bingung mau masak apa? Ayo tunjuk tangan! >_< Haha saya juga bingung. Tapi biar gimana kita tetap harus mencoba ya. Ini beberapa pilihan menu praktis dari saya: Bihun goreng Duh, kalau saya sih nggak bisa menolak pesona bihun. Mana bikinnya juga nggak ribet banget. Resep dan bahan: Rebus […]
Tiga tempat asyik untuk ngabuburit
Saat bulan ramadhan, kita sering sekali mendengar kata “ngabuburit“. Ngabuburit merupakan kata yang berasal dari bahasa Sunda, yaitu “burit” yang artinya sore hari. Menurut Lembaga Bahasa dan Sastra Sunda arti dari ngabuburit yaitu bersantai-santai sambil menunggu waktu sore. Sehingga ngabuburit juga bisa diartikan sebagai bersantai-santai sambil menunggu waktu berbuka puasa supaya tanpa sadar ternyata waktu […]
Puasa saat pandemi
Ramadhan kali ini berarti sudah ramadhan tahun ke-3 dengan pandemi. Saya ingat betul ramadhan pertama kalinya dengan pandemi, sedih sekali rasanya karena suasana yang jauh sekali berbeda dengan ramadhan tahun-tahun sebelumnya. Meski mushola dan masjid dekat rumah tetap buka, namun meningkatnya laju penularan virus saat itu membuat kami menahan diri untuk tidak pergi tarawih di […]
Pengalaman anak puasa hari pertama
Kami melaksanakan puasa hari pertama pada hari Minggu 3 April 2022. Tahun ini anak pertama saya berniat untuk mulai belajar puasa. Tahun lalu ia sempat juga berpuasa di hari pertama. Saat itu karena sambil bermain dengan sepupu, ia tanpa sadar bisa berpuasa hingga pukul 5 sore. Namun, esoknya di siang hari mulai mengeluh dan akhirnya […]